Beranda Penulis Dikirim oleh Sara ayusti

Sara ayusti

20 KIRIMAN 0 KOMENTAR

Daun kering.

Ada tapi sudah dilupakan Coklat tapi pernah hijau Pernah kah daun marah kepada pohon? Pernah kah daun benci pada waktu? Rasanya tidak Karena besok daun baru akan tumbuh Pernah kah...

Ingin kembali.

Semua kacau Tak seindah dulu lagi Tak semudah melihat mentari di pagi hari Semua butuh waktu Waktu untuk kembali tersenyum Setelah luka yang tak pernah mengering...

Laki-laki tangguh

Ayah … Cinta pertama anak perempuannya Sosok tangguh nan kuat Menerjang mentari demi hidup keluarganya Bermandikan keringat sepanjang hari   Kamu adalah pahlawan ku Kamu adalah...

Bukan sebatas kata

Untuk mu yang benci akan rumus, jangan pernah salahkan rumus, karna apa? Karna rumus tak pernah salah, yang salah adalah caramu menggunakannya. Jika gagal,...

Senja

Dulu aku pengagum mu Penikmat cahaya mu Dan penyuka gradasi mu Tapi semenjak aku sadar Senja pergi tanpa kata permisi Mengajari ku untuk mengikhlaskan Entah mentari yang...

Lelah

Aku lelah Aku muak Ingin ku akhiri semua ini Semuanya penuh kebohongan dan pencitraan Pura-pura tersenyum ketika Hati merintih, meronta meminta keadilan Oh semesta Putar...

Serenada di pucuk senja

Lelah sudah ku berjalan Tapi tak kunjung ku temukan apa yang ku cari Serenda Di pucuk senja Sebagi pelipur, penghapus duka Hujam, caci maki jadi...

Mimpi

Mimpi Mimpi indah dan terus  terlelap dalam malam Itu hanya imajinasi Suatu saat semua pasti sirna Ketika mata tak terlelap lagi Ketika gradasi warna hidup mulai kelabu Di situ penyesalan...

Hei!!

Heiii Sadar lah kita hidup di akhir zaman Dulu konon katanya negri ini makmur Katanya lagi hamparan hijau ada dimana-mana Sekarang hanya ada kepulan asap dimana-mana Tanah hitam lebam...

Sadarlah kawan

Heiii Sadar lah kita hidup di akhir zaman Dulu konon katanya negri ini makmur Katanya lagi hamparan hijau ada dimana-mana Sekarang hanya ada kepulan asap dimana-mana Tanah...